Lowongan Kerja Bank Malang Terbaru 2018

Lowongan Kerja Bank Malang Terbaru – Bekerja di industri perbankan tidaklah mudah. Banyak cerita unik yang terjadi dari karyawan yang saat ini sudah mengabdi cukup lama. Betapa sulitnya persaingan dunia kerja apalagi bak adalah perusahaan yang dipantau langsung oleh pemerintah. Anda harus memiliki skill yang mahir sesuai dengan posisi yang diinginkan.

Industri perbankan di Indonesia semakin menyebar ke berbagai penjuru kota. Tidak terkecuali di Kota Malang yang terkenal dengan buah apel. Para lulusan sarjana masih banyak yang melirik bank sebagai tempat kerjanya. Ketika mencari lowongan kerja bank Malang terbaru, tentu Anda sudah tahu tahapan apa saja yang akan diikuti oleh calon kadidat.

Lowongan Kerja Bank Malang Terbaru

Salah satu tahapan yang sering menjadi pembicaraan adalah proses wawancara. Dimana tahapan ini menentukan Anda lolos atau tidaknya sampai ke tahap ahir. Tidak sedikit orang beranggapan bahwa tes wawancara selalu menegangkan. Agar keinginan Anda terwujud untuk bekerja di bank, ada beberapa hal yang perlu diketahu sebelum mengikuti wawancara. Pada lowongan kerja Bank di Malang 2018 yang paling banyak di cari adalah lowongan kerja Bank di Malang lulusan SMA, lowongan Bank Mandiri Malang hingga lowongan kerja pabrik Malang.

Hal Penting Saat akan Berkarir di Bank

1. Kenali Produk Perbankan

Ketahuilah informasi mengenai produk dari bank yang akan Anda lamar. Hampir semua perbankan menanyakan hal ini untuk kesiapan anda bekerja di sana. Jangan ragu untuk mencari tahu dan galilah informasi dari berbagai sumber. Bahkan Anda bisa mencari tahu artikel dari pengalaman para pencari lowongan kerja bank Malang.
Biasanya mereka akan menanyakan produk apa saja yang anda kenali, sebutkan kelebihdan dan kekurangan Anda dan apa motivasi anda untuk bergabung bersama mereka. Pastikan jawaban ini sudah diluar kepala.

2. Perhatikan Penampilan

Semua orang sudah tahu bahwa karyawan Bank selalu berpakaian rapi dan menarik. Meskipun Anda belum dinyatakan diterima di sana, namun etika ketika mengikuti wawancara sebaiknya mengikuti dengan peraturan yang biasanya berlaku. Pastikan anda menggunakan pakaian yang rapi mulai dari kepala hingga kaki.

Berikut Daftar Lowongan Kerja Bank Malang Terbaru

1. PT Bank Sinarmas, Tbk – Relationship Manager

Lowongan kerja Bank Malang terbaru pertama datang dari PT Bank Sinarmas, Tbk. Saat ini sedang membutuhkan tenaga Relationship Manager dengan kualifikasi sebagai berikut:

  • Usia maksimal 32 tahun
  • Pendidikan minimal S1 dari semua jurusan
  • Berpenampilan menarik menjadi syarat utama
  • Pengalaman minimal 2 tahun di posisi yang sama
  • Pengalaman di perbankan berupa penjualan funding
  • Memiliki motivasi tinggi, mandiri, mampu berkomunikasi dengan baik dan membina hubungan baik dan cepat
  • Memiliki sertifikat AAJI dan sertifikat waperd adalah nilai plus

2. PT Bank Nationalnobu – Laku Pandai Program Staff

Ada yang baru mendengar istilah Laku Pandai? Posisi ini memberikan pelayanan khusus bank melalui pada agen. BI bersama OJK meluncurkan layanan keuangan digital, layanan tanpa kantor yang dikenal dengan Layanan Keuangan Kantor Dalam Rangkan Keuangan Inklusif (Laku Pandai). Untuk anda yang ingin bergabung bersama PT Bank Nationalnobu, kualifikasi yang dibutuhkan antara lain:

  • Pendidikan minimal S1 dengan IPK minimal 3.00
  • Usia maksimal 28 tahun
  • Memiliki pengalaman sebagai teller/CS perbankan diutamakan
  • Bersedia ditugaskan keluar kota

3. PT Bank JTrust Indonesia – Frontliner

PT Bank JTrust Indonesia saat ini tengah membutuhkan tenaga frontliner untuk ditempatkan di Kota Malang. Lowongan kerja bank Malang terbaru ini selain penempatan di Kota Malang ada beberapa lokasi kerja lain mulai dari Tangerang, Jakarta, Bekasi, Bogor, Cirebon hingga Depok. Tanggungjawab pekerjaan frontliner antara lain:

  • Memberikan informasi mengenai produk dan jasa Bank kepada nasabah
  • Memberikan solusi setiap kebutuhan nasabah
  • Menangani masalah dan menjawab semua peranyaan nasabah
  • Melindungi citra bank
  • Menangani, membantu dan memberikan solusi untuk semua nasabah
  • Membuat laporan

Persyaratan:

  • Usia maksimal 25 tahun
  • Bisa menggunakan komputer
  • Berpenampilan menarik
  • Minimal D3 semua jurusan
  • Memiliki pengalaman 2 tahun sebagai frontliner
  • Fresh graduate dipersilahkan melamar
  • Memiliki motivasi tinggi, dapat bekerja dibawah tenakan
  • Dapat bekerjasama dengan tim
  • Bisa berkomunikasi dengan baik
  • Teliti dan service oriented

[irp posts=”12312″ name=”Lowongan Kerja Bank Semarang Terbaru 2018″]

4. PT Bank Danamon Indonesia – SME Banking Specialist

Lowongan kerja bank Malang terbaru selanjutnya dari PT Bank Danamon Indonesia. Saat ini sedang membuka kesempatan kerja untuk para profesional khususnya pada posisi SME Banking Specialist. Adapun tanggung jawab pekerjaan antara lain:

  • Melakukan penjualan produk lending dan mencari nasabah baru
  • Mengelola hubungan baik dengan nasabah
  • Memenuhi target yang harus dicapai

Persyaratan:

  • Pendidikan minimal D3 dari berbagai jurusan
  • IPK minimal 2.75
  • Usia maksimal 26 tahun
  • Mempu berkomunikasi secara sistematis
  • Menyukai tantangan dan pekerjaan yang berorientasi pada target
  • Mempunyai integritas tinggi
  • Memiliki motivasi kerja tinggi
  • Mampu bekerja secara tim maupun individu
  • Berpenampilan rapi dan menarik

5. Maybank Indonesia – Personal Financial Advisor

Belum menemukan posisi yang pas? Lowongan kerja bank Malang terbaru selanjutnya mungkin sesuai dengan passion anda yaitu Personal Financial Advisor. Adapun tanggngung jawab yang diemban adalah mengelola dan mengembangkan portofolio nasabah funding. Kualifikasi yang dibutuhkan antara lain:

  • Pendidikan minimal S1 atau D3 dari semua jurusan
  • Memiliki pengetahuan tentang produk bank
  • Menguasai Ms. Office

6. Bank BTN Indonesia

Ingin bergabung bersama keluarga besar Bank BTN Indonesia? Saat ini sedang membuka lowongan kerja bank Malang terbaru dengan banyak posisi. Antara lain:

  • Manager Servise
  • Kepala Produksi
  • Staff Administrasi
  • Sekretaris
  • Supervisior
  • Customer Service
  • Production Planning
  • Marine Terminal Superintendent
  • Engineering Manager
  • Elektro
  • Elektronika / Elins / Telekomunikasi
  • Mesin
  • Industri
  • Sipil
  • Kimia / Teknik Lingkungan
  • Manajemen Bisnis / Niaga
  • Teknologi Informasi/Informatika
  • Keuangan
  • Akuntasi
  • Komunikasi
  • Hukum

Persyaratan :

  • Pria/Wanita, usia maksimal 20 tahun ke Atas
  • Pria, pengalaman minimal 1 tahun (1,4,5)
  • Pendidikan minimal lulusan SMA, SMK, DI, DII, DIII, S1, S2. semua jurusan (1,4,5)
  • Teliti dan pekerja keras
  • Bersedia ditempatkan di wilayah kerja Bank BTN Indonesia

[irp posts=”12322″ name=”Lowongan Kerja Bank Solo Surakarta Terbaru 2018″]

Bisa dilihat juga lowongan kerja di :

[sg_popup id=”8″ event=”onload”][/sg_popup]